Tasdi – Tiwi Hadiri Gladi Bersih Pelantikan Bupati.
SEMARANG – Pasangan Bupati dan Wakil Bupati terpilih kabupaten Purbalingga hasil Pilkada serentak 2015 lalu, H Tasdi SH MM dan Dyah Hayuning Pratiwi (Tasdi-Tiwi), Selasa (16/2) menghadiri gladi bersih Pelantikan Bupati-Wakil Bupati dan Walikota-Wakil Walikota di Lapangan Pancasila Simpang Lima Kota Semarang. Pada acara itu Tasdi…
Akhiri Masa Tugas, Penjabat Bupati Purbalingga Pamitan
PURBALINGGA – Menjelang berakhirnya masa tugas sebagai penjabat bupati di Purbalingga serta akan dilantiknya bupati dan wakil bupati Purbalingga definitive terpilih hasil pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak seluruh Indonesia 2015. Penjabat Bupati Purbalingga Budi Wibowo, yang juga menjabat sebagai Asisten III Sekda Provinsi Jawa Tengah, Senin (15/2) berpamitan…
Menepis Takut Siswa Pada Matematika Dengan LMT XIII
PURBALINGGA – Matematika bagi sebagian besar anak-anak sekolah adalah salah satu pelajaran yang seringkali menjadi momok yang menyebabkan anak-anak enggan bahkan takut ketika mengikuti adanya jam pelajaran matematika. Namun hal ini coba dikurangi salah satunya dengan mengikutsertakan anak-anak pada lomba dengan materi matematika. Demikian disampaikan…
Bupati Terpilih Dilantik, Buku Memori Sertijab Segera Diserahterimakan
PURBALINGGA – Untuk memberikan gambaran atas penyelenggaraan pemerintahan daerah selama masa jabatan penjabat Bupati Purbalingga periode tahun 2015-2016 serta sebagai bahan informasi yang digunakan sebagai landasan berpijak bagi perbaikan pemerintahan daerah di masa kepemimpinan selanjutnya. Selain itu, buku memori sertijab tersebut, menjadi salah satu bagian yang…
Peringatan HPN, Sebagai Ajang Peningkatan Profesionalisme Insan Pers
PURBALINGGA- Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2016, Forum Wartawan Purbalingga (FWP) kembali mengadakan syukuran. Kegiatan ini juga diikuti oleh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kabupaten Purbalingga, Sekretaris Daerah dan Bagian Humas beserta stafnya. Ketua FWP, Wachyono mengatakan peringatan HPN pada kali ini, diselenggarakan secara…