Kunja Komisi III DPRD Wisata Tlaga ‘Situ Tirta Marta’ Perlu Dipadu Kuliner Buntil Khas Kutasari
PURBALINGGA – Wisata Tlaga ‘Situ Tirta Marta’ yang berada di Desa Karangcegak, Kecamatan Kutasari, perlu terus dibenahi dan dipadukan dengan wisata kuliner buntil khas Carangmangggang Kutasari dan gule ayam ‘Ninine’. Dua kuliner itu sudah cukup dikenal masyarakat Purbalingga dan bahkan menjadi tujuan wisata kuliner wisatawan luar…
Pendakian Gunung Slamet Makin Diminati
PURBALINGGA – Wisata minat khusus pendakian ke Gunung Slamet (3.428 m dpl) melalui Pos Bambangan, Desa Kutabawa, Kecamatan Karangreja, semakin diminati. Menjelang peringatan HUT ke-71, pendakian sudah mulai terasa. Bahkan, sejumlah komunitas pendaki sudah memesan untuk melakukan pendakian mulai tanggal 15 Agustus 2016. Kepala Bidang…
Perajin Batik Diminta Kreatif Dan Inovatif
PURBALINGGA – Sulitnya batik Purbalingga bersaing dengan daerah lain menjadi pekerjaan rumah berbagai pihak, utamanya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) agar keberadaan batik semakin di minati masyarakat serta mensejahterakan para perajinnya. Masih monotonnya pewarnaan batik dan belum mengembangkan dengan teknologi modern seperti batik cap atau printing oleh perajin…
2017, Purbalingga Dapat Alokasi Bansos RTLH 1.280 Unit
PURBALINGGA – Kabupaten Purbalingga pada 2017 mendatang direncanakan mendapat alokasi bantuan sosial rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari pemerintah provinsi Jawa Tengah sebanyak 1.280 RTLH. Hal itu terungkap saat kegiatan Rapat Verifikasi Kegiatan Rehabilitasi RTLH Bantuan Gubernur Tahun Anggaran 2017, di Operation Room Graha Adiguna,…
469 Jama’ah Calon Haji Purbalingga Ikuti Upacara Pelepasan.
PURBALINGGA – 469 orang jama’ah Calon Haji Purbalingga Mengikuti Upacara Pelepasan Jamaah Calon Haji Kabupaten Purbalingga Tahun 1437 H/ 2016 di Pendapa Dipokusumo Rabu pagi (03/08). Dari laporan ketua pelaksana kegiatan, Moh. Nurhadi yang juga Kepala Bagian Kesra Sekretariat Daerah Kabupaten Purbalingga menjelaskan bahwa 469 orang…