UPTD Puskesmas Karangreja Bagikan 10 Ekor Kambing
PURBALINGGA – Sebanyak 10 ekor kambing hasil pengumpulan zakat profesi karyawan dan karyawati Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Kecamatan Karangreja Purbalingga di bagikan kepada fakir miskin dan orang tidak mampu. Kegiatan yang rutin dilakukan setiap tahun, selain diberikan dalam bentuk kambing, juga ada yang…
Semangat Gotong-royong Tinggi, Purbayasa Menjadi Tuan Rumah BBGRM
PURBALINGGA – Karena mempunyai semangat gotong royong yang tinggi, Desa Purbayasa Kecamatan Padamara mendapatkan penghargaan dari Pemkab untuk menjadi tuan rumah penyelenggaraan Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM). Penyelenggaraan BBGRM yang ke 12 akan di padukan dengan Hari Gerak PKK yang ke 43, yang akan…
Latsitarda Purbalingga di 4 Kecamatan
PURBALINGGA , Latihan Integrasi Taruna Wreda (Latsitarda) Nusantara ke 35 tahun 2015 di Kabupaten Purbalingga berada di 4 Kecamatan. Masing-masing kecamatan terdapat dua desa yang berketempatan. Kegiatan Latsitarda rencananya akan dibuka pada tanggal 6 Mei 2015 dan berakhir tanggal 5 Juni 2015. Berdasarkan data Bapermasdes,…
Tanggulangi Kanker Leher Rahim, Bupati Minta Pengadaan 15 Krioteraphy
PURBALINGGA – Untuk pencegahan dan deteksi dini dan pengobatan kanker leher rahim pada wanita. Bupati Purbalingga meminta DPRD Purbalingga menganggarkan pengadaan alat pengobatan penyakit tersebut atau Krioteraphy sebanyak 15 unit. Hal tersebut perlu dilakukan, karena mahalnya biaya pengobatan dan belum tersedianya alat tersebut di sejumlah…
Desa Selakambang lokasi TMMD Sengkuyung I Tahun 2015
PURBALINGGA , TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung I pada tahun ini akan dipusatkan di Desa Selakambag Kecamatan Kaligondang. Pelaksanaan TMMD akan memakan waktu 20 hari mulai dari 7 Mei sampai 27 Mei 2015. Perwira Seksi Teritorial (Pasiter) Kapten Inf. Cahyadi persiapan TMMD mulai dilakukan…