Disdik Launching Frontliner Service, Website dan Sosialisasi SPIP
PURBALINGGA – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Purbalingga bekerjasama dengan Bank Jateng Cabang Purbalingga menggelar Sosialisasi Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP), Senin (29/8) di Aula Soedirman Disdik Purbalingga. Sosialisasi ini ditujukan untuk seluruh kepala SMP, SMA, SMK dan Kepala UPT Dinas Pendidikan Kecamatan se Purbalingga guna memberikan…
Dukung Rehab RTLH, Bupati Apresiasi PGRI dan RAPI
PURBALINGGA – Program Rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang dilaksanakan Pemkab Purbalingga di era kepemimpinan Bupati Tasdi dan Wakil Bupati Dyah Hayuning Pratiwi rupanya makin banyak didukung oleh komponen masyarakat. Setelah Persatuan Guru Republik Indonesia yang sejak awal mendeklarasikan diri mengawal setiap kegiatan Subuh Berjamaah…
Pengelola Desa Wisata se-Jateng Sepakat Tingkatkan SDM dan Promosi
PURBALINGGA – Para pelaku dan pengelola desa wisata se-Jawa Tengah yang tergabung dalam FK Deswita (Forum Komunikasi Desa Wisata) menyatakan sepakat untuk terus mengembangkan kualitas dan kapasitas sumber daya manusia (SDM) dan promosi. Kualitas SDM sangat berpengaruh terhadap kepuasan pelayanan wisatawan yang berkunjung ke desa…
Para Petualang Cantik Eksplore Desa Wisata Panusupan
PURBALINGGA – Para Petualang Cantik (PPC) selama dua hari, Jum’at – Sabtu (26/8 – 27/8) meng-eksplor keindahan alam dan seni budaya di Desa Wisata Panusupan, Kecamatan Rembang, Purbalingga. PPC merupakan sebuah program yang tayangkan stasiun televisi Trans7. Acara tersebut dibawakan oleh model-model cantik yang melakukan…
Meriah, Pawai Kendaraan Roda Dua Peringatan HUT RI
PURBALINGGA – Berbagai komunitas sepeda motor yang ada di Purbalingga Minggu (28/8) mengikuti pawai kendaraan bermotor dalam rangkaian peringatan HUT Proklamasi Kemerdekaan RI Ke 77 Tingkat Kabupaten Purbalingga Tahun 2016. Pawai dengan rute mengitari sejumlah wilayah perkotaan dilepas langsung Bupati Purbalingga Tasdi diikuti pimpinan SKPD dengan…