Inovasi Pertanian Perlu Ditingkatkan
PURBALINGGA – Untuk meningkatkan kembali surplus beras Purbalingga yang pada tahun 2014 mencapai 44.000 ton pertahun dan tahun ini turun menjadi 22.000 ton per tahun. Perlu dilakukan inovasi agar produktifitasnya dapat ditngkatkan. “Walaupun di akhir 2014 surplus beras Purbalingga agak menurun yang dulunya 44 ribu…
Wujudkan Good Governance, ASN segera Lunasi PBB
PURBALINGGA , Dalam rangka mewujudkan Good Governance, Aparatur Sipil Negara (ASN) diharapkan segera melunasi tanggungan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan Perkotaan (PBB-P2) paling lambat akhir bulan Juni 2015. Himbaun ini tertuang dalam surat edaran Bupati Purbalingga nomor 970/4116, tanggal 29 Mei 2015. Menurut Kabag Humas,…
Peran Aktif Tim Pora, Tolok Ukur Keberhasilan
PURBALINGGA – Dalam rangka menyamakan presepsi, keterpaduan dan penyelarasan penanganan pengawasan orang asing terhadap berbagai permasalahan yang muncul dilapangan. Tim Pengawasan Orang Asing (PORA) Kabupaten Purbalingga diminta agar secara intens dan berkala melakukan koordinasi, sehingga hal tersebut dapat dicarikan solusi pemecahannya dengan tetap mengedepankan mekanisme…
Prosesi Pengambilan Air di Kaki Gunung Slamet Awali FGS I
PURBALINGGA – Prosesi pengambilan air dari mata air Tuk Si Kopyah mengawali rangkaian kegiatan Festival Gunung Slamet (FGS) 2015 yang digelar di Desa Serang, Kecamatan Karangreja, Kamis (4/6). Festival yang baru pertama kali digelar ini akan berlangsung hingga Sabtu (6/6) besok. Sebelum prosesi pengambilan…
‘Leng Kem’, Juara I Festival Tari Unggulan Daerah Jateng
PURBALINGGA – Tari ‘Leng Kem’ dari Purbalingga keluar sebagai juara I pada Festival Tari Ungulan Daerah Tingkat Jawa Tengah yang digelar di Gedung Kesenian PRPP (Pusat Rekreasi dan Promosi Pembangunan) Semarang, Kamis (4/6). Tari Leng Lem menggambarkan gerak-gerik penari yang ceria dan energik dengan pakaian…